Tidak hanya sekedar laundry pakaian, kini bisnis laundry sudah mulai merambah ke sub laundry karpet, dimana karpet merupakan alas duduk dengan lebar dan panjang yang tidak memungkinkan kita untuk di cuci secara mandiri. Dengan permasalahan tersebut maka jasa laundry adalah solusi dari masalah yang anda dapatkan.
Apabila anda mempunyai keinginan untuk membangun usaha laundry yang baik dan berkembang, anda harus tau peralatan apasaja yang wajib anda miliki bila bergelut dalam bidang ini

Di bawah ini beberapaa lat cuci karpet sebagai pertimbangan jika anda ingin membuka usaha jasa cuci karpet :

mesin sikat laundry karpet

Mesin Sikat Karpet Laundry

1. Mesin Sikat Karpet

Foto mesin sikat karpaet di bawah merupakan karya home industri. Bentuknya masih sangat sederhan namun fungsi sangat fundamental.

Menurut beberapa video yang diunggah produsennya, kinerja sikat karpet ini relatif efektif. Hasil sikatnya seperti polisher.

Pada saat sikat berputar, mesin didorong sehingga menggerus karpet yang akan  sedang disikat. Penggunaanyapun sangat sederhana, tidak ribet dan ringan.

Polisher

2.Mesin Polisher

Mesin seperti pada foto tersebut aslinya bukan untuk mencuci karpet. Tetapi sebagai alat poles lantai. Ketika mencuci karpet biasanya bagian sikat diganti dengan sikat bawaan.

Sedangkan jika memoles lantai, bagian sikat diganti dengan scrub, bentuknya bulat agak sedikit lembek.

Fungsinya cukup bagus. Namun harganya agak mahal, antara Rp8-12 juta

Vacuum Cleaner Wet/Dry

3.Vacuum Cleaner

Vacumm cleaner fungsinya sebagai penyedot debu karpet, terutama jika proses pencucian kurang baik, karpet masih berdebu. Solusinya dengan vacuum cleaner itu.

Harga vacuum cleaner variatif, mulai Rp600.000 – Rp8 jutaan. Tentu saja, kekuatannya berbeda-beda. Semakin besar, semakin kuat juga.

High Presure


4.High Presure
Mesin ini sebagai alat penyemprot air dengan tekanan tinggi. Umumnya high presure sering digunakan juga dalam pencucian mobil atau motor. Tekananya yang tinggi mampu merontokkan kotoran termasuk kotoran pada karpet.
Harganya bermacam-masam, mulai Rp700.000 hingga puluhan juta.

Blower Karpet

5.    Blower Karpet

Kenapa blower? Begini. Blower diperlukan dalam mencuci karpet, jika mencuci karpet dalam ruangan, di mana karpet tidak bisa diangkat.

Hotel, perbankan atau ruang perkantoran, biasanya mengunakan karpet yang besar dan sudah dicopot kecuali kalau mau diganti.

Solusinya mengeringkan karpet model demikian, dengan blower karpet seperti pada gambar.

Cara kerjanya, letakan blower pada karpet yang akan ditiup setelah disikat. Hidupkan dan tiupkan mulai yang low hingga high.
Harga blower karpet mulai Rp2 jutaan , sesuai merek dan kualitas.

 6.Spiner Karpet

Spiner karpet sering diklaiam sebagai pengering karpet. Padahal fungsi sebenarnya bukan mengeringkan karpet sebagai perasan karpet usai dicuci.
Tingkat kekeringan hasil spiner mencapai 90 persen. Begitu keluar nyaris kering tingal diangin-angin sudah kering.

Produk spiner karpet sudah sangat banyak beredar. Dari sisi harga masih relatif tinggi, cukup berat bagi para pelaku UKM. Beberapa produk spiner karpet memasang harga mulai Rp45 juta-Rp90 juta.

Alat-alat di atas merupakan alat cuci karpet. Tentu tidak semua harus anda miliki sekaligus, kecuali kalau anda bermodal tebal. Jika belum dapat dimiliki semuanya, ambil saja yang sangat urgen dan vital.

Misalnya mesin cuci karpet.  Bagaimanapun, mesin cuci karpet hal yang sangat mendasar. Tanpa itu, segudang peralatan tersed

Previous PostNext Post

Leave a Reply

WordPress Theme